Peristiwa Penting Nasional dan Internasional Bulan Juli

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Tidak terasa sekarang kita sudah memasuki awal Bulan Juli. Ada beberapa peristiwa sejarah penting yang sering diperingati setiap bulan Juli, salah satunya adalah Hari Bhayangkara yang diperingati tanggal 1 Juli setiap tahunnya. Selain Bhayangkara, ada beberapa Peristiwa Penting Nasional dan Internasional Bulan Juli, contohnya adalah Hari Anak Nasional yang diperingati tanggal 23 Juli. Bulan Juli adalah bulan ketujuh (Ke-7) yang istimewa dalam kalender Gregorian yang memiliki 31 hari. Terletak di antara Bulan Juni dan Bulan Agustus. Di belahan bumi utara, bulan Juli adalah bagian dari musim panas, sedangkan di belahan bumi selatan, bulan ini adalah bagian dari musim dingin.

Peristiwa Penting Nasional dan Internasional Bulan Juli

Pada Bulan Juli tercatat banyak peristiwa sejarah yang penting, baik di tingkat nasional maupun internasional. Selain peristiwa sejarah, pada Bulan Juli juga dikenal dengan berbagai hari penting yang dirayakan di seluruh dunia. Bagi mereka yang tertarik dengan astrologi, bulan Juli juga memiliki peran penting dalam kalender zodiak. Orang-orang yang lahir di bulan Juli memiliki dua tanda zodiak: Cancer (21 Juni – 22 Juli) dan Leo (23 Juli – 22 Agustus).


Di bawah ini Daftar Hari-hari penting nasional yang terjadi pada Bulan Juli di Indonesia, antara lain :
  • 1 Juli: Peringatan Hari Bhayangkara.
  • 5 Juli: Peringatan Hari Bank Indonesia.
  • 7 Juli: Peringatan Hari Pustakawan.
  • 9 Juli: Peringatan Hari Satelit Palapa.
  • 12 Juli: Peringatan Hari Koperasi Indonesia.
  • 17 Juli: Peringatan Hari Integrasi Timor Timur.
  • 22 Juli: Peringatan Hari Kejaksaan.
  • 23 Juli: Peringatan Hari Anak Nasional.
  • 29 Juli: Peringatan Hari Bhakti TNI Angkatan Udara.
  • 30 Juli: Peringatan Hari Ikrar Gerakan Pramuka.


Di bawah ini Daftar Hari-hari penting Internasional yang terjadi pada Bulan Juli di Dunia, antara lain :
  • 1 Juli: Peringatan Hari Humor Internasional.
  • 2 Juli: Peringatan Hari UFO Sedunia.
  • 6 Juli: Peringatan Hari Zoonosis.
  • Sedunia 7 Juli: Peringatan Hari Cokelat Sedunia.
  • 11 Juli: Peringatan Hari Populasi Dunia.
  • 16 Juli: Peringatan Hari Ular Sedunia.
  • 17 Juli: Peringatan Hari Keadilan Internasional dan Hari Emoji Sedunia.
  • 20 Juli: Peringatan Hari Catur dan Hari Lompat Sedunia.
  • 22 Juli: Peringatan Hari Otak Sedunia.
  • 23 Juli: Peringatan Hari Sindrom Sjögren Sedunia.
  • 25 Juli: Peringatan Hari Pencegahan Tenggelam Dunia.
  • 26 Juli: Peringatan Hari Mangrove dan Hari Tahu Sedunia.
  • 28 Juli: Peringatan Hari Hepatitis Dunia.
  • 29 Juli: Peringatan Hari Harimau Sedunia.
  • 30 Juli: Peringatan Hari Snorkeling Sedunia.
  • 31 Juli: Peringatan Hari Ranger Sedunia.


Demikian postingan kali ini tentang Peristiwa Penting Nasional dan Internasional Bulan Juli yang saya rangkum dari berbagai sumber. Mohon maaf apabila ada kekurangan maupun kesalahan. Semoga bermanfaat, terima kasih.

Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

EKA IKHSANUDINEKA IKHSANUDIN
Selamat Datang di Blog Pribadi Saya Belajar dan Berbagi. Salam Persahabatan dan Salam Lestari Buana Nusantara dari Karawang, Jawa Barat, Indonesia.
Follow Me : | Google | Facebook | Twitter | Instagram | Youtube | Tiktok
Terima kasih Sobat, telah berkunjung dan membaca artikel mengenai :
Peristiwa Penting Nasional dan Internasional Bulan Juli
SALAM LESTARI BUANA NUSANTARA
Budak Kampungsawah - Karawang
Ekaikhsanudin.Net
Ekaikhsanudin.Net
EKAIKHSANUDIN.NET
 
Support : KAMPUNGSAWAH 0703 | EkaIkhsanudin.Net
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Belajar dan Berbagi - All Rights Reserved
Belajar Dan Berbagi Ekaikhsanudin.Net
Original Design by Creating Website | Edited by Kompi Ajaib | Blogger by Belajar dan Berbagi